Senin, 29 Maret 2010

Ya Allah..
ternyata masih saja aq mencari jejak rindunya..
rindu semu yang terkadang nyata dihadapanku..
apa yang kuyakini tentangnya??
apa arti dari rinduku yang membuncah?

Ya Allah..
tak bisa aq berkata-kata padanya,
karena aq wanita,tak pantas rasanya kuuntai rasa ini untuk kubisikkan padanya,

bahwa aq menunggunya bicara..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

ketika hati mulai untuk memahami jiwa yang lain..